Article Detail

Juara I Lomba Paduan Suara Tingkat SD Sewilayah Kodya Jakarta Timur

Lomba diselenggarakan pada hari Selasa, 11 Oktober 2016 di Gelanggang Remaja Jakarta Timur Jl. Otista No. 17 Jakarta Timur. Lomba diikuti 29 sekolah. Mohon doanya untuk maju ke tingkat provinsi DKI Jakarta pada tanggal 20 Oktober 2016 di gedung Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kuningan Barat, Jakarta.

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment